Tag: Ekonomi

  • Mengubah Paradigma Kebijakan dalam Menghadapi Aset Kripto

    Mengubah Paradigma Kebijakan dalam Menghadapi Aset Kripto

    Meskipun dilarang sebagai media pembayaran, Pemerintah mengijinkan aset kripto sebagai alat investasi (Krisnawangsa et al., 2021; Puspasari, 2020). Penaungan Bappebti ini memungkinkan bergeraknya usaha-usaha perdagangan aset kripto berbasis aplikasi, salah satu faktor penyebab meroketnya perdagangan aset kripto di Indonesia.